Minta OPD Maksimalkan Serapkan APBD Perubahan 2025
KLIK BORNEO – BERAU. Sekretaris Komisi III DPRD Berau, Ratna Kalalembang meminta semua OPD untuk memaksimalkan serapan APBD Perubahan 2025. Berikutnya, menghindari sisa lebih pembiayaan anggaran (SiLPA). Disampaikannya, periode penyerapan anggaran perubahan relatif singkat. Karena itu, perlu kerja sama yang baik antara dinas terkait dalam pengelola teknis agar anggaran yang digelontorkan benar-benar terealisasi. “Setiap tahun […]










