Berau Coal Dorong Batik Lokal Mendunia
KLIK BORNEO – BERAU. PT Berau Coal melalui Yayasan Dharma Bhakti Berau Coal kembali menunjukkan dukungannya terhadap pengembangan ekonomi kreatif masyarakat melalui penyelenggaraan “Pelatihan Batik Cap dan Tulis dengan Pewarna Alami dan Sintetis” yang dilaksanakan pada 16–18 April 2025. Pelatihan ini merupakan pelatihan lanjutan, diikuti oleh sepuluh peserta dari Kampung Labanan Jaya, Labanan Makarti, dan […]










