Berau

Your blog category

Usulan Musrenbang Jadi Acuan Pemberian Bantuan di Sektor Perikanan

KLIK BORNEO – BERAU. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau melalui Dinas Perikanan (Diskan) kembali mengucurkan anggaran di APBD Murni tahun 2025 untuk memberikan alat tangkap kepada para nelayan. Sekretaris Diskan Berau, Yunda Zuliarsih menjelaskan pemberian alat tangkap itu dilakukan hasil usulan Musrenbang beberapa waktu lalu. Berikutnya, sebagai bagian dari upaya Pemkab meningkatkan sumber daya ikan di […]

Sampaikan Rasa Syukur Polsek Derawan Berbagi

KLIK BORNEO – BERAU.  Polsek Pulau Derawan, bersama dengan Ketua Ranting Bhayangkari, melaksanakan kegiatan berbagi takjil kepada masyarakat sebagai bagian dari rangkaian kegiatan menyambut bulan suci Ramadhan 1446 H. Acara tersebut dilaksanakan pada hari Sabtu, (8/3/2025).  Dimulai pukul 16.30 Wita hingga selesai, bertempat di depan Mako Polsek Pulau Derawan, Jalan Raya Kabupaten, RT 13 Kampung […]

Harga Tiket Turun 14 Persen Jelang Mudik Lebaran, Bandara Kalimarau Upayakan Extra Flight

KLIK BORNEO – BERAU. Harga tiket pesawat dipastikan menurun hingga mencapai kisaran 13-14 persen menjelang puncak arus mudik Lebaran tahun 2025. Untuk mengantisipasi tingkat kebutuhan masyarakat yang hendak bepergian, pihak Bandara Kalimarau juga berencana menambah penerbangan (extra flight). Kepala Kantor BLU UPBU Kelas I Kalimarau, Ferdinan Nurdin menjelaskan menurunnya harga tiket menjelang arus mudik Lebaran […]

Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024 Ditunda, BKPSDM Imbau CASN Berau Bersabar

KLIK BORNEO – BERAU. Pengangkatan Calon Pegawai Negeri Sipil Negara (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) hasil seleksi tahun 2024 lalu, secara nasional dinyatakan ditunda. KemenPAN-RB dengan Komisi II DPR RI pun sudah bersepakat akan mengangkat CPNS tahun anggaran 2024 pada Oktober 2025. Sedangkan pengangkatan PPPK 2024 pada Maret 2026 mendatang. “Dalam rangka […]

Belum Dilantik, Bupati Tunjuk Plt Sekwan: Ketua DPRD Sebut Tidak Langgar Aturan

KLIK BORNEO – BERAU. Bupati Berau Sri Juniarsih Mas yang juga bupati terpilih hasil Pilkada Berau 2024 lalu, telah resmi menunjuk Asisten Adminstrasi Umum Sekretaris Daerah Kabupaten Berau, Maulidiyah menjadi Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris DPRD (Sekwan) Berau per 1 Maret 2025, menggantikan Abdurrahman. Penunjukan ini selanjutnya melahirkan kontroversi, mengingat bupati petahana yang belum dilantik tersebut […]

Pasar Subuh Lahirkan Banyak Problem, UPTD PSAD Wacanakan Pasar Senja

KLIK BORNEO – BERAU. Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pasar Sanggam Adji Dilayas (PSAD) berencana mengubah jam operasional pasar subuh ke pasar senja. Hal itu dilakukan akibat kehadiran pasar subuh dinilai menimbulkan banyak penyakit atau problem. Syaidinoor, Kepala UPTD PSAD menjelaskan berbagai masalah yang diakibatkan terjadi akibat kehadiran pasar senja itu terbentang mulai dari menunggaknya […]

Awal Tahun 3 Kebakaran Melanda Gayam, Lurah Minta Pemkab Bangun Hidran

KLIK BORNEO – BERAU. Kelurahan Gayam, Kecamatan Tanjung Redeb, Kabupaten Berau menjadi salah satu daerah yang rawan kebakaran. Awal tahun 2025, tiga kebakaran beruntun terjadi di kelurahan ini. Tiga kebakaran itu masing-masing terjadi di Gang Husada, Jalan Milono RT 12, dan Jalan Nusantara. Untuk mencegah kebakaran ini tidak terjadi lagi di masa mendatang, langkah antisipasi […]

Efisiensi: Rp 106 Miliar Anggaran Dipangkas Sementara, Sumadi Sebut Bisa Meningkat

KLIK BORNEO – BERAU. Sejumlah Rp 106 miliar anggaran tahun 2025 Kabupaten Berau sesuai rencana akan dipangkas dan dialihkan ke beberapa sektor prioritas. Anggaran itu pun kemungkinan akan meningkat. Hal itu disampaikan Wakil Ketua II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Berau, Sumadi usai rapat pembahasan Efisiensi Belanja dalam Pelaksanaan APBN dan APBD Tahun Anggaran (TA) […]

Pembangunan RLH 2025 Sasar 3 Kecamatan, Tanjung Redeb Terbanyak

KLIK BORNEO – BERAU. Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Disperkim) Kabupaten Berau kembali menggelontorkan anggaran dari APBD Murni 2025 untuk program pembangunan Rumah Layak Huni (RLH). Yulius LW, Pejabat Fungsional Pelaksana Pranata Izin Tinggal Disperkim Berau menjelaskan pembangunan RLH itu akan menyasar di tiga kecamatan, antara lain Kecamatan Tanjung Redeb, Tabalar, dan Talisayan. Adapun jumlah […]

Sertijab Sekwan Berau, Maulidiyah Ditunjuk Gantikan Abdurrahman

KLIK BORNEO – BERAU. Bupati Berau Sri Juniarsih Mas telah menunjuk Asisten Adminstrasi Umum Sekretaris Daerah Kabupaten Berau, Maulidiyah menjadi Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris DPRD Berau (Sekwan) per 1 Maret 2025, menggantikan Abdurrahman. Penunjukan itu dikeluarkan Bupati Berau melalui Surat Perintah Nomor: 800.1.3.3/ 23 – KEP/BKPSDM-I/2025, menimbang Abdurrahman selaku Sekwan Berau sebelumnya, telah memasuki masa […]

More posts
930 x 180 AD PLACEMENT