Sports

Menuju Porprov 2026, Dispora Komitmen Tak Gunakan Atlet Luar Bela Berau

KLIK BORNEO – BERAU. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau melalui Dinas Pemuda dan Olahraga berkomitmen tidak menggunakan atlet dari luar daerah untuk membela Bumi Batiwakkal pada Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Kaltim tahun 2026 mendatang, yang akan digelar di Kabupaten Paser. Kepala Dispora Berau, Amiruddin menjelaskan komitmen tersebut juga sudah disepakati bersama Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) […]

Festival Olahraga Disabilitas: Tak Hanya Prestasi, Kepercayaan Diri Diharapkan Ikut Bertumbuh

KLIK BORNEO – BERAU. Festival olahraga untuk para penyandang disabilitas kembali digelar pada Senin (27/10/2025). Pagelaran festival itu tak hanya menjadi ajang mengejar prestasi. Ajang itu diharapkan ikut meningkatkan kepercayaan diri para penyandang disabilitas. Wakil Bupati Berau, Gamalis menjelaskan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau selalu berupaya untuk mendukung dan memberikan perhatian serta kepedulian terhadap penyandang disabilitas […]

Anggaran Porprov 2026 Terbatas, Dewan Dorong KONI Tetap Jaga Semangat Atlet

KLIK BORNEO – BERAU. Anggota Komisi II DPRD Berau, Sutami meminta pengurus Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Berau untuk tetap menjaga semangat atlet menuju Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Kaltim 2026 di tengah keterbatasan anggaran yang dikucurkan saat ini. Diakuinya, anggaran untuk Pra Porprov saat ini memang tidak sebesar usulan awal. Namun, hal itu tidak boleh […]

Lapangan Sepak Bola Pintu Masuk Pariwisata dan UMKM

KLIK BORNEO – BERAU. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau terus mendorong setiap kampung untuk dapat membangun fasilitas olahraga seperti lapangan sepak bola di kampungnya masing-masing. Berikutnya menjadikannya sebagai pintu masuk menuju promosi pariwisata dan pengembangan UMKM. Bupati Berau, Sri Juniarsih Mas menegaskan pembangunan lapangan sepak bola itu dapat dilakukan menggunakan Alokasi Dana Kampung (ADK). Penggunaan ADK […]

Pupuk Kaltim Porwada 2025 Resmi Ditutup, Bontang Berhasil Kunci Gelar Juara Umum

KLIK BORNEO – BONTANG. Ajang Pupuk Kaltim Pekan Olahraga Wartawan Daerah (Porwada) 2025 telah rampung digelar. Kontingen Bontang, yang juga menjadi tuan rumah penyelenggaraan tahun ini, berhasil menyandang predikat juara umum. Kegiatan olahraga insan pers se-Kalimantan Timur (Kaltim) ini berlangsung sukses selama tiga hari, terhitung sejak 17 hingga 19 Oktober 2025. Berdasarkan hasil perolehan medali, Kontingen […]

Porwada 2025 di Bontang Resmi Dibuka, PWI Berau Dorong Solidaritas dan Integritas Pers Kaltim

KLIK BORNEO – BONTANG. Pekan Olahraga Wartawan Daerah (Porwada) Kalimantan Timur tahun 2025 secara resmi dibuka di Kota Bontang, Jumat (17/10). Ajang dua tahunan ini menjadi wadah berkumpulnya ratusan wartawan dari berbagai kabupaten/kota se-Kaltim, tidak hanya untuk berkompetisi di arena olahraga, tetapi juga untuk memperkuat kebersamaan di antara insan pers di Bumi Etam. Acara pembukaan […]

Lepas Jurnalis ke Ajang Porwada Kaltim, Bupati Titip Pesan Promosikan Pariwisata Berau

KLIK BORNEO – BERAU. Pekan Olahraga Wartawan Daerah (Porwada) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) tahun ini akan dilaksanakan di Kota Bontang pada 18-19 Oktober 2025. Sejumlah wartawan atau jurnalis yang tergabung dalam organisasi Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Berau dipastikan mengikuti ajang ini. Dalam acara pelepasan para jurnalis yang akan mengikuti Porwada ini, Bupati Berau Sri Juniarsih […]

Mini Soccer, Persembahan PT Berau Coal Untuk Kampung Sembakungan

KLIK BORNEO – BERAU.  Setelah futsal, mini soccer salah satu pilihan bermain sepak bola yang naik daun belakang ini. Melihat tingginya aktivitas dan minat masyarakat terhadap keberadaan fasilitas ini,  PT Berau Coal membangun serta secara resmi menyerahkan lapangan mini soccer kepada masyarakat Kampung Sambakungan, Kecamatan Gunung Tabur, pada Selasa (1/10/2025). Fasilitas olahraga ini merupakan bagian […]

Berau Coal Perkuat Silaturahmi Lewat Batu Bual Cup

KLIK BORNEO – BERAU.  Hari Jadi Kampung Pegat Bukur berlangsung meriah dengan berbagai kegiatan, salah satunya Turnamen Sepak Bola Batu Bual Cup ke-19 yang paling dinantikan masyarakat. Lapangan Harun Seman sore itu dipenuhi ratusan penonton yang antusias menyaksikan laga final antara Faizah Transport melawan Batu Bual Putra selaku tuan rumah. Sejak menit pertama, kedua tim […]

TPA Pegat Bukur Ditargetkan Rampung 2027 Mendatang

KLIK BORNEO – BERAU. Pembangunan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Pegat Bukur dipastikan akan rampung pada 2027 mendatang. Karena itu, relokasi TPA ke lokasi yang baru tersebut belum dapat dilaksanakan dalam waktu dekat. Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kabupaten Berau, Mustakim Suharjana menjelaskan pembangunan TPA itu, masih berada dalam tahap pekerjaan fisik dan ditangani […]

More posts
930 x 180 AD PLACEMENT