DPR Siap Gelar RDP Fasilitasi Masalah Hak Pensiunan PT KN
KLIK BORNEO – BERAU. Hak pensiunan karyawan PT Kiani Kertas atau Kertas Nusantara (KN) masih belum diperoleh hingga saat ini. Rapat Dengar Pendapat (RDP) yang seharusnya dilaksanakan, juga masih tertunda lantaran menunggu jawaban perusahaan. Ketua DPRD Berau, Dedy Okto Nooryanto menjelaskan seharusnya RDP itu sudah berjalan pada September atau Oktobor 2025. Namun, perusahaan belum bisa […]










