Pemkab Kutim

Pemkab Kutim Genjot Pemerataan Air Bersih, Sumber Alternatif Jadi Kunci Keberlanjutan

KLIK BORNEO – SANGATTA. Pemerintah Kabupaten Kutai Timur (Pemkab Kutim) terus meningkatkan upaya pemerataan layanan air bersih dengan mengoptimalkan sumber air alternatif di berbagai wilayah. Langkah ini dipandang perlu untuk memastikan masyarakat mendapatkan pasokan air yang layak secara berkelanjutan, terutama di kawasan yang belum terjangkau jaringan distribusi utama. Program perluasan akses air bersih kini diarahkan untuk […]

Kaliorang Kebut Infrastruktur Jalan, Mobilitas Warga Kini Makin Tanpa Hambatan

KLIK BORNEO – SANGATTA. Pemerintah Kecamatan Kaliorang, Kabupaten Kutai Timur (Kutim), terus mempercepat pembangunan infrastruktur jalan sebagai upaya memperlancar arus mobilitas masyarakat dan mendukung aktivitas ekonomi harian warga. Sejumlah ruas jalan poros yang selama bertahun-tahun menjadi kendala akses kini memasuki tahap akhir pengerjaan. Salah satu penyelesaian terbesar terjadi pada jalan poros SP2 menuju Selangkau yang telah […]

Kutim Siapkan 250 Hektare Lahan Baru, Petani Dibina untuk Capai Standar Beras Medium

KLIK BORNEO – SANGATTA. Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura, dan Peternakan (DTPHP) Kabupaten Kutai Timur (Kutim) mempersiapkan penambahan 250 hektare lahan baru sebagai bagian dari Optimalisasi Lahan Pertanian (OPLAH). Program ini menjadi langkah besar dalam mendukung peningkatan kualitas beras lokal agar dapat memenuhi kategori medium. Kabid Tanaman Pangan DTPHP Kutim, Dessy Wahyu Fitrisia, menjelaskan bahwa pembukaan […]

Kutim Perkuat Infrastruktur Destinasi untuk Tingkatkan Kenyamanan dan Lama Kunjungan Wisatawan

KLIK BORNEO – SANGATTA. Pemerintah Kabupaten Kutai Timur (Kutim) terus meningkatkan kualitas fasilitas pendukung destinasi wisata sebagai langkah memperkuat daya tarik pariwisata daerah. Peningkatan infrastruktur wisata menjadi prioritas guna memastikan wisatawan merasa nyaman dan betah selama berada di lokasi wisata, sekaligus mendukung pertumbuhan kunjungan wisata dari tahun ke tahun. Upaya ini dilakukan melalui penyediaan fasilitas standar […]

Kunjungan Wisata Kutim 2025 Melejit, Event Pariwisata Jadi Kunci Utama

KLIK BORNEO – SANGATTA. Awal tahun 2025 menjadi fase kebangkitan sektor pariwisata Kabupaten Kutai Timur (Kutim), kunjungan wisatawan melesat tajam menyusul digencarkannya penyelenggaraan event tematik di berbagai destinasi wisata yang tersebar di sejumlah kecamatan. Kepala Bidang Ekonomi Kreatif Dinas Pariwisata Kabupaten Kutai Timur (Dispar Kutim), Ahmad Rifani, menyebutkan bahwa berbasis data dari para pengelola destinasi, […]

Kutim Perkuat Pembinaan Pramuka Lewat Jamda 2025 dan Sejumlah Program Strategis

KLIK BORNEO – SANGATTA. Kegiatan Jambore Tingkat Daerah (Jamda) Kalimantan Timur Tahun 2025 yang digelar di Kutai Timur menjadi momentum penting untuk mempererat silaturahmi antarpeserta Pramuka dari berbagai daerah sekaligus memperkaya wawasan generasi muda. Selama pelaksanaan Jamda, berbagai aktivitas edukatif mulai dari lokakarya kepemimpinan, kompetisi keterampilan, hingga program lingkungan digelar sebagai ruang pembelajaran dan pengembangan […]

Momentum Hari Kesatuan Gerak PKK ke-53: Kutai Timur Mantapkan Komitmen Merawat Keluarga dan Pemberdayaan Perempuan

KLIK BORNEO – SANGATTA. Puncak Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke-53 di Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Kamis (27/11/2025), berlangsung penuh makna dan meneguhkan komitmen pemerintah daerah dalam memperkuat gerakan pemberdayaan keluarga dan perempuan. Acara yang dipusatkan di Gedung Serba Guna tersebut dihadiri seluruh kader Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) dari berbagai kecamatan […]

Dapati Banyak Ketidaksesuaian Data, DPPKB Kutim Siapkan Pelatihan untuk Kader Desa

KLIK BORNEO – SANGATTA. Kesalahan input dalam pendataan Keluarga Berisiko Stunting (KRS) mendorong Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Kutai Timur (Kutim) mengambil langkah cepat dengan menyiapkan pelatihan intensif penggunaan aplikasi. Bahwa banyaknya ketidaktepatan data bukan disebabkan oleh niat buruk kader, melainkan karena minimnya pemahaman mengenai fitur aplikasi dan standar verifikasi. “Kesalahan umum terjadi […]

Langkah Serius Tekan Stunting, Program Desa di Kaliorang Kini Diperkuat Dukungan Perusahaan

KLIK BORNEO – SANGATTA. Pemerintah Kecamatan Kaliorang menunjukkan langkah serius dalam penanganan stunting melalui program desa yang diperkuat kolaborasi dengan sektor perusahaan. Pendekatan ini dinilai lebih efektif karena intervensi berjalan langsung di tingkat keluarga dan dilaksanakan secara berkelanjutan. Saat ini setiap desa memiliki agenda khusus penanganan stunting, mulai dari identifikasi sasaran, pendampingan ibu hamil dan […]

Festival Pekan Ekraf Kutim 2025 Resmi Dibuka, Dorong Kebangkitan Ekonomi Kreatif dan Pariwisata

KLIK BORNEO – SANGATTA. Festival Pekan Ekonomi Kreatif (Ekraf) Kutai Timur (Kutim) 2025 resmi dibuka pada Rabu (27/11/2025) di Alun-Alun Bukit Pelangi, Sangatta. Kegiatan ini digelar oleh Dinas Pariwisata (Dispar) Kabupaten Kutim sebagai upaya mendorong pertumbuhan subsektor ekonomi kreatif sekaligus meningkatkan daya tarik pariwisata daerah. Pembukaan festival dilakukan langsung oleh Kepala Dispar Kutim, Nurullah, mewakili […]

More posts
930 x 180 AD PLACEMENT