Minta Pemkab Tingkatkan Fasilitas Keselamatan dan Kesehatan di Destinasi Wisata
KLIK BORNEO – BERAU. Anggota Komisi I DPRD Berau Thamrin, meminta Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau untuk terus meningkatkan fasilitas keselamatan dan kesehatan di semua destinasi wisata unggulan Kabupaten Berau. Disampaikannya, peningkatan fasilitas keselamatan sangat vital dan dapat menjadi daya dorong tersendiri bagi wisatawan yang berkunjung. Apalagi belakangan ini muncul pemberitaan terkait meninggalnya wisatawan di destinasi […]